
9 hari lalu
pada topik Baby
pada topik Baby
Mom, share dong cari menyimpan asi perah yang benar?
sebagai working mom, aku harus bikin stock asi buat si kecil yang sekarang udah 6 bulan. pernah suatu ketika aku simpan di plastic dan 2x bocor. terus simpan di botol, masa tutupnya kebuka sendiri :( sedih kaaan.. ada yg bisa share gmn simpan asi yg benar??
Klik disini untuk memberikan komentar.
Komentar (1)
aku lebih ngerasa safe kali disimpan di botol kaca. lalu pastikan disimpan di lemari pendingin khusus. jangan ditaruh dekat daging atau buah2an sekalipun.
1